Chief Executive Officer (CEO) adalah posisi puncak pimpinan dalam suatu organisasi, yang bertanggung jawab untuk memimpin dan mengatur seluruh aktivitas dan operasi perusahaan. CEO memiliki tanggung jawab untuk menentukan arah dan tujuan bisnis, memimpin dan memotivasi tim, membuat keputusan strategis dan memastikan implementasi yang efektif dari strategi tersebut. CEO juga bertanggung jawab untuk melaporkan kinerja perusahaan kepada pemegang saham dan memastikan keselarasan dengan visi dan misi perusahaan, tak jarang juga CEO memiliki banyak kekurangan dan skandal akhirnya di ganti oleh perusahaan. Buku Ini terdiri 8 Bab terdiri dari:
Bab 1. Chief Executive Officer (CEO)
Bab 2. Pergantian CEO di Dunia
Bab 3. Kepemimpinan
Bab 4. Kinerja Perusahaan
Bab 5. Kinerja Pasar
Bab 6. Teori-Teori Terkait
Bab 7. Manajemen Laba
Bab 8. Badan Usaha
Penulis :
Hidayatullah, SE., Msi., Mkom., Ak., CA., CPA., CIISA., CDMP
Editor :
Dewi Rosaria, SE., Msi., Ak., CA., CPA
Desain Sampul: Ardyan Arya Hayuwaskita
Tata Letak: Meilita Anggie Nurlatifah
ISBN : 978-623-487-727-4
Diterbitkan oleh :
EUREKA MEDIA AKSARA, FEBRUARI2023ANGGOTA IKAPI JAWA TENGAHNO. 225/JTE/2021
Baca juga:
Analisa Laporan Keuangan
|
Link Repostory CHIEF EXECUTIVE OFFICER Fenomena, Pergantian, dan Kinerja
Free PPT Download disini
Pembelian dapat dilakukan di shopee Edu Hub